MERBAU, Garda45.com – Kegiatan dalam rangka pendisiplinan masyarakat di Desa Bagan Melibur kec Merbau Kab.Kepulauan Meranti. Pada hari ini Jumat 14 Mei 2021.
Babinsa Koramil 08/Merbau Kodim 0303/Bkls Serka Eri Efrianto menyampaikan kegiatan Sosialisasi Pendisiplinan Protokol Kesehatan kepada Masyarakat Desa Bagan Melibur pada saat beraktifitas di tempat Keramaian.
Urainya, Mengingatkan kepada warga agar selalu mentaati protokol kesehatan. seperti mencuci tangan, menjaga jarak serta selalu pakai masker dalam melaksanakan kegiatan diluar rumah terutama jika berada di tempat keramaian.
Pantauan awak media Garda45.com Selama kegiatan situasi aman dan kondusif.
Salah seorang masyarakat setempat, pak Ismail mengucapkan terimakasih atas himbauan dan selalu di ingatkan. Ini dikarenakan, jika tidak ada himbauan masyarakat belum sadar wabah COVID-19 merbahaya. Mudah – mudahan kita sama – sama berdoa, agar wabah COVID-19 ini secepatnya hilang diatas Dunia ini.**(Indra).